Download

Tarjamah Al Qur'an dan Juz Amma Didalam Bahasa Indonesia

Terjemahan Kitab Suci Al Qur’an ini dibuat kedalam bentuk PDF tanpa menyertakan bahasa Arab untuk memperkecil ukuran file agar lebih mudah diunduh ke perangkat tablet pribadi atau smartphone.

Tujuan kedua adalah untuk memudahkan Anda didalam mencari kata atau tema tertentu dengan menggunakan fasilitas Search yang sudah ada pada tablet prbadi atau smartphone Anda, lalu melakukan copy dan paste dengan mudah ke media lain seperti email atau tulisan.

Keuntungan menggunakan terjemahan antara lain:
  1. File berukuran relatif kecil dibandingkan dengan aplikasi Al Qur'an versi penuh
  2. Tidak membutuhkan instalasi
  3. Mudah mencari kata yang dikehendaki dengan fasilitas Search
  4. Dapat di copy paste dengan mudah ke media lain, seperti email atau MS Word/Apple Pages
  5. Harga lebih murah dibandingkan dengan aplikasi Al Qur'an versi penuh
Kitab Suci Al Qur’an diturunkan didalam bahasa Arab. Penerjemahan ke bahasa Indonesia banyak memiliki kelemahan, di antaranya perbedaan makna kata dan keterbatasan pemahaman sang penerjemah. Karenanya Terjemahan Kitab Suci Al Qur’an ini tidak akan bisa menggantikan kedudukan Al Qur’an Yang Mulia dan Terjaga. Bila terjadi perbedaan arti dan makna antara Kitab Suci Al Qur’an dan Terjemahan, maka arti dan makna asli didalam bahasa Arab yang harus dipilih.

Kitab Suci Al Qur’an adalah petunjuk bagi umat manusia. Diturunkan untuk manusia dari Allah Yang Maha Mulia. Agar manusia mendapatkan kebahagian di dunia dan di akhirat. Semoga Terjemahan ini dapat bermanfaat bagi orang banyak. Sampaikan Al Qur’an kepada keluarga Anda. Kepada teman-teman dekat Anda. Kepada anak-anak Anda. Jadikan Al Qur’an sebagai penuntun hidup Anda.

Download:

Klik di sini untuk unduh Juz Amma Bahasa Indonesia (324 Kb) - FREE/GRATIS

Klik di sini untuk unduh Al Qur'an (30 Juz) Bahasa Indonesia (3.017 Kb) - Rp 15.000 saja

Klik di sini untuk mendapatkan Password Al Qur'an (30 Juz) Bahasa Indonesia

Juga tersedia dalam bentuk CD - Rp. 20.000

Petunjuk Download

Langkah 1: Klik link di atas untuk mendownload file PDF


Langkah 2: Saat file terbuka, pilih aplikasi yang akan digunakan


Langkah 3: Simpan PDF file di smartphone atau tablet komputer anda


Langkah 4: Buka file PDF untuk mencari kata


Langkah 5: Ketikkan kata kunci yang ingin dicari di kolom Search, lalu klik hasil search


Langkah 6: Copy dan paste ayat tersebut ke email atau ke dokumen Anda


No comments:

Post a Comment